Breaking News

Jadwal Wakil Indonesia di Semifinal Denmark Terbuka 2018

Jadwal Wakil Indonesia di Semifinal Denmark Terbuka 2018

rajapkvonline - Indonesia berhasil meloloskan lima wakilnya ke semifinal Denmark Terbuka 2018 yang digelar pada Sabtu (20/10/2018) pukul 10.00 waktu setempat

Pasangan ganda campuran, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir akan menghadapi lawan berat di babak ini. Owi/Butet harus menghadapi pasangan China yang merupakan unggulan pertama, Zheng Siwei/Huang Yaqiong.

Owi/Butet sudah tiga kali bertemu Zheng/Huang dengan rekor satu kali menang dan menelan dua kekalahan. Kekalahan terakhir diderita pasangan ganda campuran itu di Asian Games 2018.

POKER ONLINE - Di sektor ganda putra, Indonesia sudah memastikan satu tempat di final Denmark Terbuka. Hal ini lantaran Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo akan bertemu seniornya, Mohamad Ahsan/Hendra Setiawan.

Siapa pun yang menjadi pemenang akan bertemu pasangan Takeshi Kamura/Kegio Sonoda (Jepang) atau Marcus Ellis/Chris Langridge (Inggris) yang akan bertemu di pertandingan semifinal lainnya.

Sementara itu, dua wakil Indonesia lainnya yang lolos ke semifinal, yaitu pasangan ganda putri Greysia Polii/Apriyani Rahayu dan pebulutangkis putri, Gregoria Mariska Tunjung.

Pada semifinal Denmark Terbuka 2018, Greysia/Apriyani akan bertemu Yuki Fukushima/Sayaka Hirota Jepang) dan Gregoria bersua mantan pemain nomor satu dunia, Sania Nehwal (India).

Jadwal wakil Indonesia di Semifinal Denmark Terbuka 2018
- Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir (3) vs Zheng Siwei/Huang Yaqiong (Cina/1)

- Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (1) vs Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan

- Greysia Polii/Apriyani Rahayu (3) vs Yuki Fukushima/Sayaka Hirota (Jepang/1)

- Gregoria Mariska Tunjung vs Saina Nehwal (India)

Hasil Pertandingan Wakil Indonesia di Perempat Final Denmark Terbuka 2018
- Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir Vs Mathias Christiansen/Christinna Pedersen (26-24, 21-10)

- Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo Vs Takuro Hoki/Yugo Kobayashi (21-17,21-15)

- Greysia Polii/Apriyani Rahayu Vs Ni Ketut Mahadewi/Rizki Amelia (18-21, 21-18, 21-19)

-Gregoria Mariska Tunjung Vs Line Hojmark Kjaersfeldt (20-22, 21-19, 21-13)

- Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan Vs Han Chengkai/Zhou Haodong (21-19, 25-23)



Tidak ada komentar